foobar2000 adalah audio player canggih untuk OS Windows. Beberapa fitur dasar termasuk ReplyGain, memakai memori yang kecil, dan dukungan asli beberapa format audio populer.
Fitur-fitur:
- Mendukung audio format: MP3, MP4, CD Audio, AAC, WMA, FLAC, Vorbis, WAV, WavPack, AIFF, Speex, Musepack, AU, SND, dan masih banyak lagi
- Pemutaran ulang
- Mendukung penuh unicode
- Mudah digunakan, tata letak antarmuka dapat disesuaikan
- Kemampuan penandaan canggih
- Mendukung ripping CD audio serta transcoding semua format audio menggunakan komponen konverter
- Mendukung penuh ReplayGain
- Shorcut keyboard dapat disesuaikan
- Komponen arsitektur terbuka yang memungkinkan pihak ketiga untuk memperluas fungsi
Versi software yang stabil adalah v1.2.3
File size: 3.54MB
Requirements: Windows 2000 / Windows XP / Windows 2003 / Windows Vista / Windows 7
License: Freeware
Homepage: www.foobar2000.org
Comments
Post a Comment